Posts by AirAsia Indonesia
Perkuat Peran Surabaya sebagai Hub, Indonesia AirAsia Hadirkan Rute Baru ke Bangkok, Balikpapan, Berau, dan Tarakan

Maskapai berbiaya hemat terbaik dunia versi skytrax selama 16 tahun berturut-turut, Indonesia AirAsia, terus memperluas konektivitasnya dengan menghadirkan rute-rute internasional dan domestik terbaru dari Surabaya. Rute internasional terbaru menghubungkan Surabaya dengan Don Mueang, Bangkok - Thailand, sementara untuk rute domestik, Indonesia AirAsia menghadirkan penerbangan ke Balikpapan, Berau - Kalimantan Timur dan Tarakan - Kalimantan Utara.

Read More
AirAsia Siap Mengguncang Industri Penerbangan Dunia Sebagai Maskapai Jaringan Berbiaya Rendah Pertama dengan 70 Pesawat A321XLR

AirAsia Berhad, anak usaha yang sepenuhnya dimiliki oleh Capital A Berhad, hari ini menandatangani perjanjian bersejarah dengan Airbus senilai USD12,25 miliar untuk pembelian 50 pesawat A321XLR dengan opsi tambahan 20 unit. Kesepakatan ini menjadi langkah besar AirAsia untuk mewujudkan visi sebagai maskapai jaringan berbiaya rendah pertama di dunia, dengan strategi multi-hub andalannya. Pesawat-pesawat baru ini dijadwalkan mulai dikirim pada 2028 hingga 2032.

Read More