AirAsia tambah kapasitas, sinergikan penerbangan dengan hotel di Lombok

AirAsia Indonesia hari ini melakukan pertemuan dengan Gubernur Provinsi Nusa Tenggara Barat Bapak Dr. H. Zulkieflimansyah S. E M.Sc untuk menyampaikan performa rute AirAsia di Lombok serta realisasi rencana perusahaan dalam mendukung geliat ekonomi masyarakat di Nusa Tenggara Barat khususnya Lombok dengan menambah jumlah inventory hotel-hotel di Lombok ke dalam platform airasia.com.

Read More
Travel Advisory: แอร์เอเชียแจ้งมาตรการช่วยเหลือผู้โดยสารที่ได้รับผลกระทบ สำหรับทุกเส้นทางเข้าเเละออกจังหวัดนครศรีธรรมราชจากเหตุการณ์น้ำท่วม

แอร์เอเชียแจ้งมาตรการช่วยเหลือผู้โดยสารที่ได้รับผลกระทบเดินทางเส้นทางนครศรีธรรมราช จากสถานการณ์น้ำท่วม

Read More
AirAsia terbang lebih awal di Padang, Pekanbaru dan Bandung

Untuk menjawab antusiasme masyarakat terhadap pembukaan rute-rute domestik terbaru, AirAsia memajukan tanggal pengoperasian beberapa rute baru menjadi lebih awal. Rute Jakarta-Padang dan Jakarta-Pekanbaru yang semula dijadwalkan beroperasi pada 15 Desember 2020 akan beroperasi lebih awal menjadi tanggal 10 Desember 2020 dengan jumlah penerbangan masing-masing 10 kali per minggu, dan rute Bandung-Bali yang semula akan beroperasi pada 16 Desember 2020 menjadi 8 Desember 2020 dengan frekuensi penerbangan menjadi 7 kali per minggu selama bulan Desember.

Read More